-->

Cara Menjaga Agar EMMC Tetap Awet

EMMC merupakan hal yang sangat penting bagi smartphone kita.EMMC berguna untuk menyimpan file dan data di smartphone.EMMC sangat rentan terhadap kerusakan terutama apabila kita tidak merawatnya dengan baik.

Berikut adalah cara cara yang dapat dilakukan untuk menjaga EMMC tetap dalam keadaan sehat dan tentunya awet:

1.Jangan Terlalu Sering Menginstall ROM
Bagi kamu yang suka oprek HP.Tentunya kamu sudah sangat banyak menginstall ROM di HP kamu.Menginstall ROM dapat memicu terjadinya kerusakan pada EMMC di HP kamu karena HP kamu dipaksa untuk mereset/menghapus semua datanya dengan paksa ketika menginstall ROM.Jika terus menerus begini,maka akan memicu terjadinya kerusakan EMMC.

2.Jangan Membiarkan EMMC Kamu Penuh
Hal ini dapat memicu kerusakan EMMC karena EMMC akan merasa kelelahan karena terlalu banyak beban file yang ada didalam EMMC.Bayangkan jika seorang manusia berlari tapi dengan membawa tas yang berat pasti akan mudah lelah,begitu pula EMMC.

3.Perhatikan Suhu di Smartphone Kamu
Suhu juga menjadi hal yang rentan terhadap rusaknya EMMC.Jika smartphone kamu panas berarti EMMC juga panas.Suhu panas ini yang membuat EMMC akan cepat rusak.

4.Jangan Terlalu Sering Bermain Game
Bermain game tentunya hal yang asyik dan disukai oleh sebagian besar orang yang menggunakan smartphone mereka untuk sekedar bermain game.Siapa sangka hal ini juga dapat memicu terjadinya kerusakan EMMC kamu karena dalam bermain game EMMC dipaksa untuk bekerja lebih keras dari biasanya.

0 Response to "Cara Menjaga Agar EMMC Tetap Awet"

Post a Comment

NO SPAM PLEASE

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel